puisi rakyat umumnya tidak diketahui

Puisi rakyat berkembang saat masyarakat lama belum mengenal tulisan. Oleh karena itu, puisi lama dikenal lewat tradisi lisan yang disampaikan dari suatu masyarakat ke masyarakat lain. Pada puisi rakyat biasanya tidak diketahui pengarangnya. Hal tersebut menjadikan puisi rakyat bersifat anonim.

Artikel Terkait:   jelaskan tentang perdagangan melalui jalur sutra