buatlah bagian permintaan pada teks negosiasi

Pembahasan

Teks negosiasi merupakan teks yang memuat bentuk interaksi sosial yang bertujuan untuk mencapai kesepakatan antara dua belah pihak yang memiliki kepentingan berbeda. Teks negosiasi mempunyai ciri-ciri, seperti menghasilkan kesepakatan, mengutamakan kepentingan bersama, menguntungkan seluruh pihak, serta sarana untuk mencari penyelesaian. Struktur negosiasi terdiri atas orientasi, permintaan, pemenuhan permintaan, penawaran, persetujuan, pembelian, dan penutup.

Berdasarkan kutipan percakapan negosiasi di atas, bagian permintaan ditunjukkan pada percakapan nomor dua, yaitu “kaus ini ukuran L ada gak?“. Dalam dialog tersebut, pembeli mengajukan permintaan berupa ukuran kaus yang hendak dibeli olehnya.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah B.undefined

Artikel Terkait:   bagaimana sifat keturunan dari hasil reproduksi aseksual

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *