letak xilem sekunder pada batang adalah

Jawaban yang benar adalah A. Aktivitas di jaringan kambium vaskuler (meristematik sekunder) akan membentuk xilem sekunder dan floem sekunder. Kambium vaskuler membelah ke arah luar membentuk floem sekunder, sedangkan pembelahan ke arah dalam akan membentuk xilem sekunder. Jadi letak xilem sekunder pada batang di antara kambium dan xilem primer.

Artikel Terkait:   apa yang mempengaruhi keberadaan dan kelangsungan hidup asean...

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *