dampak penerapan dan pengembangan bioteknologi

Dampak positif bioteknologi apabila digunakan secara tepat :

Di bidang pertanian, mampu menghasilkan bibit unggul. Di bidang pangan, peningkatan mutu pangan seperti pada fermentasi susu menjadi keju / yogurt. Di bidang kedokteran, menciptakan berbagai macam vaksin, pengobatan penyakit seperti AIDS dan kanker.

Artikel Terkait:   persebaran hutan mangrove di indonesia

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *