Admin

Pengertian Domain, Kelebihan dan Kepanjangan dari .id

Pengertian Domain

Halo Sobat Meta, tau gak sih tentang Domain. disini kami akan menjelaskan tengtang Pengertian Domain, Kelebihan dan Kepanjangan dari .id Banyak website/blog yang menganggap bahwa domain .ID tidak bisa menjual secara komersial dibanding alamat domain .COM. Bahkan, domain ID dianggap kurang handal untuk dapat bersaing secara global. Padahal, pendapat seperti ini sangatlah tidak benar.  …

Read More »

Sukseskan Strategi Pembelajaran Al-Qur’an Melalui NGOPI

Pembelajaran Al-Qur'an

Al-Qur’an sebagai pedoman umat Islam dalam berpijak, perlu untuk dipelajari. Tak luput juga satuan pendidikan yang memfokuskan diri dalam mengembangkan potensi yang ada pada masing-masing peserta didiknya. Madrasah Ibtidaiyah (MI) MWB Wonorejo dalam membingkai peserta didik dengan mengadakan NGOPI (Ngobrol Santai dan Tukar Pikiran) sebagai salah satu startegi pembelajaran Al-Qur’an. Kegiatan yang …

Read More »

Izinkan Aku Menciummu Ibu

ibu

Oleh : Bahrul Fawaid Sewaktu masih kecil, aku sering merasa dijadikan pembantu olehnya. Ia selalu menyuruhku mengerjakan tugas-tugas seperti menyapu lantai dan mengepelnya setiap pagi dan sore. Setiap hari, aku ‘dipaksa’ membantunya memasak di pagi buta sebelum ayah dan adik-adikku bangun. Bahkan sepulang sekolah, ia tak mengizinkanku bermain sebelum semua pekerjaan …

Read More »

Semua Akan Indah Pada Waktunya

Beta-Nurul-Awwalin

Puisi Karangan : Beta Nurul AwwalinAlamat : Dsn. Mungkung RT/RW 01/01, Ds. Wonorejo, Kec.Talun, Kab. Blitar Omong kosong mana yang ingin kau katakanSeperti judul yang terteraOh, sungguh itu hanya bualan penipuan Ku beri tahu kau ya…Kata itupun pernah ku genggam begitu eratSeerat nyanyian balonku yang tinggal empat ‘Semua akan indah pada …

Read More »

Ibu Kartiniku

Kartini

Puisi Karangan : Dini Agustin AryaningtyasAlamat : Dusun Jatikunir RT. 02/ RW. 08, Desa Bajang, Kec. Talun Ibu Kartiniku…Engkau adalah bidadari pahlawankuHidup gelap berubah dengan terangmuMengorbankan seluruh jiwa ragamuTak takut melawan takdirmu Engkau adalah sosok pahlawan kaummuMengorbankan semua demi cita muliaTak ada kata letih dalam perjuanganmuKau setarakan kami di mata dunia Kami dulu …

Read More »

Ketika Hati Harus Mengalah

Elsa-Arifiyanti

Cerpen Karangan : Elsa ArifiyantiAlamat : Jalan Ahmad Dahlan, RT 02/RW 05 Jengglong, Kel. Kaweron, Kec.Talun, Kab. Blitar Reta adalah anak yang aktif di Organisasi, selain aktif dia juga memiliki paras yang anggun dan berhati mulia.Dengan berOrganisasi Reta menemukan sosok sahabat yang baik dan mau mendengarkan semua keluh kesah Reta. Yaa, …

Read More »

Pembuatan Akun Kartu Prakerja 2022 Telah Dibuka, Beginilah Syarat dan Caranya

Bagi masyarakat yang ingin membuat akun Kartu Prakerja 2022, Anda sudah bisa mulai membuatnya di situs dashboard.prakerja.go.id.  Pembuatan akun Prakerja memang sempat ditutup dan tombol pendaftaran dinonaktifkan pada 15 Desember 2021 yang lalu. Bersumber dari Instagram @prakerja.go.id, masyarakat bisa kembali membuat akun Prakerja dimulai pada hari ini, 5 Januari 2022. …

Read More »

Nestapa

Ayu-Putri-Nurjannah

Puisi Karangan : Ayu Putri NurjannahAlamat : Dusun Kaliputih RT/RW 4/2, Desa Pasirharjo, Kec. Talun Tuturnya begitu lembutDatangnya senantiasa ku sambutBahagia kita, saling terpautMeski hidupnya sebab aku, terasa kalutBak terang berselimut kabut Udara tak lagi terasa sempurnaMelihat sosok hidup tak lagi bernyawaWujud nyata, kenangnya semakin terasaSempit pikir ingin sirnaMengadu-adu sang pencipta …

Read More »